Kumpulan Cerita Rakyat - Kisah Dongeng Legenda Masyarakat Indonesia

Cerita Rakyat - Kumpulan Cerita Dongeng Legenda Masyarakat Nusantara. Toko blog coba berbagi informasi terbaru seputar cerita cerita bermanfaat. Setelah sebelumnya ada cerita lucu [baca kumpulan cerita lucu], kali ini masih bertemakan cerita budaya dan masyarakat indonesia. Beberapa kumpulan kisah yang melegenda dari dongeng para nenek moyang yang turun temurun sampai saat ini.

Kumpulan cerita rakyat yang melegenda dan dipercaya ada pada zamannya sangat banyak ditemukan di nusantara khususnya negara indonesia. Banyak kisah aneh unik dan gak masuk agal jika dinalar dengan kejadian masa sekarang ini. Sebab kebanyakan cerita rakyat ini seperti kisah tahayul dan dibuat-buat.


Kumpulan Cerita Rakyat Indonesia

Walaupun beberapa kumpulan cerita rakyat nusantara terlihat aneh, tapi kebanyakan cerita ini diambil dan dimasukkan pada mata pelajaran siswa. Seperti bahasa inggris yang salah satu teks berisi kisah legenda dongeng nusantara.

Berikut beberapa sekumpulan kisah cerita rakyat masyarakat indonesia yang banyak dipercaya ada saat zaman dahulu kala / zaman kuno. Dan tentunya dari berbagai daerah profinsi yang ada di nusantara. salah satunya cerita rakyat dari jawa tengah, cerita rakyat jawa barat, jawa timur, sulawesi, kutai, kalimantan timur, sumatra, bali, jogjakarta, madura, dll.

Kumpulan judul cerita rakyat indonesia salah satunya yang paling melegenda ialah :

Cerita rakyat Bawang merah (yogyakarta) - Bawang Putih. Anda bisa baca selengkapnya kisah bawang merah bawang putih versi indonesia dan bahasa inggris di blog ini berikutnya.

Cerita rakyat Malin Kundang (sumatra barat). Kisah yang mempunyai banyak pesan moril dari malin ini mengajarkan seorang anak untuk tidak durhaka dan tidak mau mengakui Ibu kandungnya sendiri akibat kekuasaan dan kekayaan semata. baca selengkapnya disini.

Cerita rakyat indonesia si pitung (DKI Jakarta). Cerita rakyat si pitung dikenal sebagai jagoan silat asli dari betawi. Si pitung dipercaya ada pada zaman belanda dan menjadi musuh utama penjajah belanda. Selengkapnya kisah rakyat si pitung baca disini.

Cerita rakyat Sangkuriang. Kisah sangkuriang bisa anda nikmati selengkapnya disini.

Cerita rakyat berikutnya danau toba. Cerita asal mula terbentuknya danau toba ini terbilang unik. Mengapa cerita danau toba ini dikatakan aneh? Selengkapnya bisa baca disini.

Cerita rakyat berjudul Keong mas (jawa timur). Apakah benar ada keong mas? bisa jadi pada zaman dahulu cerita aneh mistis ini benar terjadi adanya. Selengkapnya cerita rakyat keong mas bisa baca disini.

Judul cerita rakyat lainnya yang paling melegenda ialah sebagai berikut ;

Hang Tuah Kesatria Melayu (Riau)
Asal mula Nama Palembang (Sumatera Selatan)
Putri Gading Cempaka (Bengkulu)
Asal Usul Tari Guel (Aceh)
Legenda Ikan Patin (Riau)
Si Pahit Lidah (Sumatera Selatan)
Datuk Darah Putih (Jambi)
Sidang Belawan (Lampung)
Bujang Katak (Bangka Belitung)
Legenda Panglima Angin (Bangka Belitung)
Untung Suropati (DKI Jakarta)
Kisah roro/Rara Mendut (Jawa Tengah)
Lutung Kasarung (Jawa Barat)
Ande-Ande Lumut (Jawa Timur)
Jaka Tarub (Jawa Tengah)
Legenda Codet (DKI Jakarta)
Batu Menangis (kalimantan)
Asal mula Gunung Merapi (Yogyakarta)
Jayaprana dan Layon Sari (Bali)
CINDELARAS

Ternyata banyak juga kumpulan cerita rakyat masyarakat nusantara zaman dahulu. setiap kejadian zaman kuno rupanya ada sebab-sebabnya. Semoga dengan berita terbaru kumpulan cerita rakyat indonesia ini bisa menambah pengetahuan dan kecintaan anda pada negara Indonesia. Baca juga koleksi Foto lucu yang bisa bikin anda ketawa.